Pesta Kesenian Bali
Tentang Event
Sebagai event kesenian terbesar, terlama, bersifat kolosal, merakyat, dan bereputasi internasional di Bali, Pesta Kesenian Bali (PKB) telah menjadi ruang aktualisasi nilai-nilai luhur dan seni budaya berbasis lokalitas, sekaligus menjadi wahana transformasi nilai-nilai kehidupan dan doktrin kehidupan ala Bali untuk mewujudkan Bali sebagai pusat peradaban dunia (Bali Padma Bhuana).
PKB XLVI Tahun 2024 mengusung tema Jana Kerthi: Paramaguna Wikrama (Harkat Martabat Manusia Unggul), yang dimaknai sebagai upaya pemuliaan hidup dan kehidupan manusia, yang diupayakan melalui upaya niskala-sekala untuk mewujudkan kualitas hidup manusia yang bermartabat, unggul, dan maju. PKB akan menampilkan kesenian tradisional dan klasik, seni rakyat berbasis lokalitas, serta pengrajin atau pelaku Industri Kreatif Bali dari Kabupaten/Kota se-Bali.
PKB juga menjadi sarana pendidikan dan pengembangan kreativitas seni, bahkan mendorong partisipasi aktif untuk belajar dan mempraktikkan langsung berbagai cabang kesenian Bali melalui workshop dan sarasehan.
Jadwal Event
Tidak ada jadwal event
#CeritaKEN Pesta Kesenian Bali
Tidak ada cerita yang tersedia.
Menuju Lokasi Event
Tidak ada informasi menuju lokasi event
Do’s & Don’ts
Tidak ada informasi Do’s & Don’ts
SemarakKEN Event Lainnya
Event Budaya
Event Musik
Event Seni
Event Budaya
Subscribe #BeritaKEN
Mau dapat info terkini tentang event pariwisata #DiIndonesiaAja?
Yuk berlangganan email newsletter #BeritaKEN !
Isi alamat email kamu pada kolom di bawah dan dapatkan info terbaru event pariwisata tiap bulan!