Hudoq Pekayang

  • 20-22 Oktober 2024
  • Instagram: Link
  • Pemerintah Kabupaten Mahakam Ulu
  • Budaya
  • Gratis
  • KAB. MAHAKAM ULU, KALIMANTAN TIMUR
Hudoq Pekayang image 1
Hudoq Pekayang image 2
Hudoq Pekayang image 3
Hudoq Pekayang image 4

Tentang Event

Hudoq Pekayang adalah warisan tradisi adat dan budaya turun temurun masyarakat Dayak kabupaten Mahakam Ulu, sebagai wujud kebersamaan, toleransi, gotong royong, dan musyawarah mufakat. Seluruh warga dari 13 kampung di Kecamatan Long Pahangai akan berkumpul di satu lokasi pelaksanaan event, bergotong royong menyiapkan seluruh rangkaian. Selain itu, digelar pula gotong royong merenovasi bangunan penduduk yang sekiranya patut diperbaiki.

Hudoq Pekayang 2024 mengusung konsep satu warisan leluhur mampu memfasilitasi kebersamaan dan semangat gotong royong masyarakat, sehingga menciptakan hidup yang nyaman dan damai serta sejahtera. Event akan digelar bergilir di 13 kampung sesuai kesepakatan dalam musyawarah adat.

Tahun ini yang mendapatkan giliran adalah kampung Long Isun. Selama tiga hari, akan ada banyak pertunjukan, di antaranya pembukaan dan menari bersama, pertunjukkan kesenian, festival budaya, pertunjukkan seni, olahraga tradisional, musyawarah adat, digelar ibadah syukur secara Katolik sebagai wujud ungkapan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan diakhiri dengan upacara pelepasan tamu sebagai penutup kegiatan.

Jadwal Event

Tidak ada jadwal event

Partner KEN

Tidak ada partner

#CeritaKEN Hudoq Pekayang

Tidak ada cerita yang tersedia.

Menuju Lokasi Event

Tidak ada informasi menuju lokasi event

Do’s & Don’ts

Tidak ada informasi Do’s & Don’ts

SemarakKEN Event Lainnya

20 April - 31 Mei 2025
KAB. SUKABUMI | JAWA BARAT
Festival Dan Gelar Budaya Hari Nelayan Ke – 64 Tahun 2024 Palabuhanratu – Sukabumi ” yang merupakan usaha mewuju...

Event Karnaval

24-26 April 2025
KAB. BIMA | NUSA TENGGARA BARAT
Festival Rimpu Mantika merupakan promosi pariwisata melalui pelestarian budaya yang disertai peran serta para pe...

Event Budaya

25-27 April 2025
KOTA MAKASSAR | SULAWESI SELATAN
Makassar Culinary Night hadir sebagai wadah dan warna yang baru dalam festival kuliner, festival kuliner dengan ...

Event Kuliner

26-27 April 2025
KOTA SURAKARTA | JAWA TENGAH
Solo Menari 2025 hadir dengan tema Daun Menari, sebuah perayaan keindahan alam dan seni tari yang menginspirasi....

Event Seni

Load More

Subscribe #BeritaKEN

Mau dapat info terkini tentang event pariwisata #DiIndonesiaAja?
Yuk berlangganan email newsletter #BeritaKEN !
Isi alamat email kamu pada kolom di bawah dan dapatkan info terbaru event pariwisata tiap bulan!