CeritaKEN

Temukan cerita inspiratif dan informasi menarik di sini.

Tawarkan Keseruan Nonton Konser Sambil Piknik di Hutan Pinus, Keroncong Plesiran Vol. 8 Hadirkan Pertunjukan Musik Lintas Genre
Tawarkan Keseruan Nonton Konser Sambil Piknik di Hutan Pinus, Keroncong Plesiran Vol. 8 Hadirkan Pertunjukan Musik Lintas Genre

Keroncong Plesiran vol.8 kembali digelar pada Sabtu, 20 Juni 2024 di Hutan Pinusasri, Mangunan, Bantul, DIY. Event musik tahunan ini juga tawarkan pengalaman nonton konser sambil piknik dengan suguhan lagu-lagu paduan musik modern dan keroncong.

Baca Selengkapnya